5 Cara Mengatasi Smartphone Agar Tidak Lemot

By | July 25, 2021

iamgirl.rambat.id – Hallo sahabat di manapun Anda berada, bertemu lagi bersama admin yang akan selalu memberikan informasi menarik untuk di bahas. Pada kesempatan kali ini admin akan membahas mengenai Cara Mengatasi Smartphone Agar Tidak Lemot.

Untuk kalian yang tengah mencari cara untuk mengatasi smartphone agar tidak lemot, kalian berada di tempat yang tepat, karena di sini admin akan memberikan cara untuk mengatasi smartphone agar tidak lemot tersebut. Yuk ikuti terus dan jangan sampai ketinggalan ya informasi penting ini.

Setiap Smartphone memiliki spesifikasi yang berbeda-beda, perbedaan tersebut sangat berpengaruh sekali terhadap performa Smartphone, terutama untuk smartphone yang memiliki RAM berkapasitas kecil. Tentu hal tersebut akan membuat smartphone yang kalian gunakan akan cepat kehabisan RAM dan membuat smartphone menjadi lemot.

Smartphone yang lemot memang sangat menyebalkan, karena sangat mengganggu ketika kalian membuka aplikasi seperti saat bermain game. Maka dari itu di sini admin akan memberikan cara untuk kalian agar smartphone yang kalian gunakan tidak lemot lagi. Yuk langsung saja simak baik-baik di bawah ini.Gunakan microSD

Cara Mengatasi Smartphone Agar Tidak Lemot

  1. Gunakan MicroSD Class 10

Untuk menyimpan foto,video atau file lainnya yang berukuran besar, kalian dapat menggunakan MicroSD. Tapi, untuk menggunakan microSD tersebut kalian jangan asal pilih, gunakan MicroSD yang memiliki kecepatan terbaik seperti MicroSD Class 10.

2. Menghapus Cache

Smartphone sendiri kini sudah menyediakan fitur untuk menghapus Cache bernama Cleaner (pembersih). Fitur tersebut akan menghapus berkas yang tidak berguna dan lainnya, untuk mengakses fitur tersebut bisa melalui pintasan yang ada di Homecreen atau bisa juga akses melalui Aplikasi Keamanan.

3. Menghapus File Tidak Penting

Penyebab smartphone lemot yaitu memori internal yang telah habis, kalian harus menyisakan memori internal sebesar 2 GB agar tidak mengganggu performa smartphone.

4. Update OS Secara Rutin

Smartphone biasanya selalu rutin memberikan update software, tujuannya untuk menjaga performa smartphone agar terhindar dari bug yang menyebab kan smartphone menjadi lemot.

5. Hapus Atau Hentikan Proses Bloat APP

Bloat App merupakan aplikasi bawaan yang jarang kita pakai tetapi memakan memori yang sangat besar. Untuk menghapusnya kalian cukup buka setting – Installed App kemudian cari aplikasi bawaan yang tidak kalian pakai, lalu pilih Uninstall

Demikian Cara Mengatasi Smartphone Agar Tidak Lemot semoga berhasil ya dengan cara yang sudah admin jelaskan di atas.

Akhir Kata

Sekian informasi tersebut semoga bermanfaat untuk sahabat semua, nantikan terus informasi menarik lainnya yang akan admin bahas. Terima kasih telah berkunjung.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *